Memenuhi permintaan sejumlah teman yang ingin memiliki Tampilan Facebook yang stylish dengan tambahan Theme sesuai keinginan.
Sebenarnya fitur ini adalah bagian dari add-ons yang tersedia bagi semua browser baik Firefox, Chrome maupun Explorer.
Untuk mengaktifkannya tinggal Masuk ke menu tool-add-ons-user style-pilih theme-install. Atau ikuti cara berikut:
- Masuk ke user style melalui link berikut: Userstyles.org
- Pilih jenis add ons yang di inginkan
- Install with Stylish
Memasang web stylish ini bisa memperlambat koneksi internet, jadi bagi yang online menggunakan koneksi internet dengan bandwidth kecil sebaiknya tidak usah menggunakan ini. Kalau sudah terlanjur dang ingin menonaktifkannya caranya gampang sekali.
Masuk ke tools-add-ons-pilih user style-disable-restart browser anda.
Semoga bermanfaat....!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar